Sabtu, 12 Januari 2013

Cara Memasang Share Widget Di Blog

     Hallo sobat blogger! Apa kabar nih kalian semua? Semoga baik-baik saja ya. Ohh ya sepertinya ini adalah artikel pertama saya ditahun 2013 ya. Oke, pada artikel kali ini saya akan membahas mengenai Cara Memasang Share Widget Di Blog. Widget ini tentunya dapat memudahkan para pengunjung untuk menshare postingan pada blog yang memiliki widget ini. Nah, gambar dibawah adalah screenshot dari widget ini !


       Bagaimana? Keren kan? Nah berikut ini cara untuk memasang share widget seperti gambar diatas :


  • Pertama-tama, anda harus kunjungi Shareaholic. (Tinggal klik aja)
  • Lalu klik 'Shareaholic for your blog'.

  • Kemudian anda akan melihat gambar dibawah. Lalu klik 'Learn More'.
  • Setelah itu akan muncul gambar dibawah. Kemudian klik 'Next'.
  • Kemudian pilih platform blog atau website anda.
  • Lalu klik 'Click Here To Open Blogger'.

  • Setelah itu klik 'Add Widget atau Menambahkan Widget'.
  • Finish . . . Selamat, sekarang blog sobat sudah terpasang dengan widget ini.

        Bagaimana sobat? Mudahkan? Kalau ada yang masih bingung boleh ditanyakan melalui komentar :)


: : Sumber : sofyansaugani.blogspot.com : :





Ditulis Oleh : Dyan // 1/12/2013 03:23:00 PM
Kategori:

4 Komentar:

WARNING!!!
- Diharapkan memberi nama saat berkomentar!
- Pergunakan bahasa yang sopan untuk berkomentar.
- Jika ada yang berkomentar tidak sopan, maka admin berhak menghapus komentar tersebut.
- Jika kalian mau copas dari sini, sertakan nama blog ini sebagai sumbernya.
- Jika ada link mati, mohon diberitahukan melalui komentar.
- Author juga tinggal di dunia nyata dan tidak akan selalu online, jika komentar kalian tidak dibalas mohon dimaklumi ^^

 

Statistik

Statistik

Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net SEO Stats powered by MyPagerank.Net

Berlangganan Melalui

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner